Dropshiper vs Reseller: Mana yang Lebih Menguntungkan?
| | |

Dropshiper vs Reseller: Mana yang Lebih Menguntungkan?

Tahun 2023 dikabarkan terjadi resesi ekonomi, walaupun Menteri Keuangan memastikan hal tersebut tidak melanda Indonesia, tetapi apakah teman Virgo sudah menyiapkan rencana finansial dengan baik? Sebagai bentuk pertahanan, kini sudah banyak orang yang mulai mencari usaha sampingan. Gunanya untuk menambah dana darurat, asuransi, atau investasi untuk menjaga kondisi finansialnya tetap stabil. Teman Virgo sudah ada…

Kebutuhan Tersier dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya
| | |

Kebutuhan Tersier dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya

Apakah teman Virgo memiliki keinginan untuk memiliki barang-barang branded dan menganggapnya sebagai keharusan? Biasanya orang-orang yang berpikiran demikian merasa harus memilikinya agar diterima di circle pertemanan tertentu. Dan biasanya pula, mereka tidak bisa membedakan mana kebutuhan primer dan mana kebutuhan tersier. Di bawah ini akan diuraikan lebih jelas mengenai kebutuhan tersier dan faktor-faktor yang mempengaruhi…

4 Tips Pilih Aplikasi Dropship Terbaik
| | |

4 Tips Pilih Aplikasi Dropship Terbaik

Memutuskan menjadi dropshipper adalah langkah pertama yang berani. Bisnis dropship memiliki banyak keuntungan, seperti jam kerja yang fleksibel, bisa dilakukan di mana saja sehingga Teman Virgo bisa tetap mempertahankan pekerjaan utama kamu, jika ada. Setelah memutuskan ingin menjadi dropshipper, langkah selanjutnya adalah memilih aplikasi dropship terbaik. Ada puluhan aplikasi dropship di luar sana yang sehingga…

Cara Mencairkan Jaminan Pensiun
| | |

Cara Mencairkan Jaminan Pensiun

Apakah orang tua Teman Virgo sudah memasuki masa pensiun? Masa pensiun seorang karyawan biasanya dimulai ketika usianya mencapai 56 tahun. Ketika masa pensiun tiba, bagi karyawan yang punya BPJS jaminan pensiun, mereka berhak mencairkan dana jaminan pensiunnya. Jika belum tahu apa itu jaminan pensiun dan bagaimana cara pencairannya, simak penjelasan lengkapnya di sini!  Pengertian Jaminan…

Kenali Apa Itu Kebutuhan Sekunder dan Ciri-cirinya!
| |

Kenali Apa Itu Kebutuhan Sekunder dan Ciri-cirinya!

Setiap manusia pasti memiliki banyak kebutuhan dalam hidupnya. Kebutuhan merupakan berbagai macam barang atau jasa yang diperlukan untuk mencapai kesejahteraan dalam hidup. Ada tiga jenis kebutuhan umum manusia dan tingkat pemenuhannya tergantung dari tingkat urgensinya. Ketiga kebutuhan itu pada umumnya diklasifikasikan menjadi kebutuhan primer, sekunder, dan tersier. Kebutuhan sekunder sebaiknya hanya dipenuhi oleh Teman Virgo…

Trik Ini Bisa Membuat Tagihan Listrikmu Jadi Hemat!
| | |

Trik Ini Bisa Membuat Tagihan Listrikmu Jadi Hemat!

Biaya listrik menjadi salah satu pengeluaran yang penting dalam setiap rumah tangga maupun bisnis. Maka dari itu sangat penting bagi Teman Virgo untuk selalu menghitung biaya listrik. Dengan menghitung biaya listrik secara tepat, Teman Virgo dapat mulai mengontrol pengeluaran. Berikut ini adalah beberapa cara untuk menghitung biaya listrik secara efektif. Baca Juga: Biaya Listrik Melonjak…

Tips Mendapatkan Keuntungan Besar dari Investasi Properti
| |

Tips Mendapatkan Keuntungan Besar dari Investasi Properti

Investasi properti menjadi salah satu jenis investasi yang banyak dipilih karena memiliki potensi keuntungan yang besar dalam jangka panjang. Properti memiliki nilai yang cenderung naik seiring berjalannya waktu dan dapat memberikan passive income melalui penyewaan. Namun, investasi properti juga memiliki risiko yang tinggi. Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan oleh Teman Virgo yang baru akan…

Stop Abaikan Dana Darurat! Begini Cara Hitung Dana Darurat yang Tepat
| |

Stop Abaikan Dana Darurat! Begini Cara Hitung Dana Darurat yang Tepat

Dana darurat adalah dana pertama yang harus dipersiapkan jika Teman Virgo sudah mulai bekerja. Hal ini dikarenakan dana darurat akan sangat dibutuhkan jika di masa depan Teman Virgo mengalami suatu kejadian darurat. Contohnya seperti di-PHK, biaya berobat jika sakit keras atau kecelakaan dan keadaan darurat lainnya.  Apakah Teman Virgo masih bingung bagaimana cara menghitung dana…

Inspirasi Usaha: 5 Barang yang Sering Laku Keras di Pasaran
| | |

Inspirasi Usaha: 5 Barang yang Sering Laku Keras di Pasaran

Jika teman Virgo baru pertama kali punya bisnis atau usaha sampingan, tentunya selalu mencari ide barang yang laku keras di pasaran karena tidak mau ambil risiko. Bisa saja menjual sesuatu yang tidak familiar, tapi sebelum eksekusi, pastikan sudah riset pasar dan temukan target pembelinya. Jangan sampai sudah produksi banyak tapi tidak laku karena tidak tahu…

Ini 4 Analisis Peluang Usaha yang Perlu Diketahui
| | |

Ini 4 Analisis Peluang Usaha yang Perlu Diketahui

Dalam berbisnis, analisis peluang usaha ini harus dilakukan secara berkala oleh teman Virgo. Terutama jika omset bisnis menurun, hal itu perlu dievaluasi lagi untuk mengetahui apa penyebab omset turun. Jika omset stabil atau meningkat pun, bukan berarti analisis peluang usaha ini tidak dilakukan. Jika kondisinya demikian, melakukan analisis peluang usaha bertujuan untuk memperluas pasar, menambah…